Berikut Kisi-Kisi Soal UAS (Ujian Akhir Sekolah)
Mata Pelajaran : Manajemen Proyek TJKT
Kelas : X Tel 5, 6 dan 7
Sekolah : SMK Telkom Jakarta
- Pengertian technopreneur yang berarti Wirausahawan yang berorientasi pada teknologi
- Perbedaan utama antara entrepreneurship dan technopreneurship, yaitu terletak pada Entrepreneurship hanya melibatkan aspek finansial, sedangkan technopreneurship melibatkan aspek teknologi. (PG dan Essay)
- Dampak signifikan terhadap struktur pekerjaan pada tahun 2025, lebih kepada kemajuan dalam teknologi otomatisasi
- Keuntungan utama dari penerapan Teknik Jaringan Komputer Terapan (TJKT) dalam suatu perusahaan
- Peran utama teknologi jaringan dalam era Teknik Jaringan Komputer Terapan
- Sertifikasi profesi lebih kepada memiliki seseorang mempunyai keterampilan dan pengetahuan yang diperlukan dalam suatu profesi
- Peran seorang Network Engineer dalam suatu perusahaan
- Pengertian Personal Branding yang lebih kepada membangun citra positif dan unik untuk diri sendiri
- Manfaat mengikuti perusahaan dan terlibat dalam grup di LinkedIn
- Pengertian siklus hidup proyek yakni urutan fase-fase yang membentuk kehidupan suatu proyek, mulai dari konsepsi hingga penyelesaian
- Gantt Chart digunakan dalam manajemen proyek untuk memvisualisasikan jadwal proyek dan melacak kemajuan
- Pengertian Customer Handling yaitu bagaimana cara perusahaan berkomunikasi dengan pelanggan dan menangani kebutuhan dan masalah pada client
- Menjelaskan apa dan mengapa Interkoneksi Sistem (System Interconnectivity) menjadi penting dalam Layanan Prima Industri 4.0 (Essay)
- Tugas Project Manager (Essay)
- Layanan Prima dalam konteks Industri 4.0 lebih kepada interaksi digital dan kecerdasan buatan
- Pengertian Work Breakdown Structure (WBS) dalam perencanaan proyek TI
- Fase siklus hidup proyek meliputi Inisasi seperti apa dan bagaimana
- Menjelasakan tujuan dari manajemen proyek (PG dan Essay)
- Keterampilan apa yang diperkirakan akan menjadi sangat penting dalam dunia kerja pada tahun 2025 (Essay)
- Strategi yang dapat diterapkan oleh perusahaan teknologi Indonesia untuk meningkatkan peluang ekspor maupun impor yang lebih kepada berinvestasi dalam riset dan pengembangan.
0 comments:
Posting Komentar