Rabu, 24 Desember 2014

Perbedaan Kabel Straight dan Kabel Cross

Berikut saya akan paparkan tentang Kabel Straight dan cross :

Kabel Straight merupakan kabel yang memiliki cara pemasangan yang sama antara ujung satu dengan ujung yang lainnya.

Kabel straight digunakan untuk menghubungkan 2 device yang berbeda.

Kabel Straight

Contoh penggunaan kabel straight adalah sebagai berikut :

  • Menghubungkan antara Komputer dengan Switch
  • Menghubungkan Komputer dengan LAN pada Modem Cable/DSL
  • Menghubungkan Router dengan LAN pada Modem Cable/DSL
  • Menghubungkan Switch ke Router
  • Menghubungkan Hub ke Router

Urutan standar kabel straight adalah seperti dibawah ini yaitu sesuai dengan standar TIA/EIA 368B (yang paling banyak dipakai) atau kadang-kadang juga dipakai  sesuai  standar TIA/EIA 368A sebagai berikut:


Kabel Cross
Kabel cross over merupakan kabel yang memiliki susunan berbeda antara ujung satu dengan ujung dua. Kabel cross over  digunakan untuk menghubungkan 2 device yang sama.

Kabel Cross
Contoh penggunaan kabel Cross adalah sebagai berikut :
  • Menghubungkan 2 buah Komputer secara langsung
  • Menghubungkan 2 buah Switch
  • Menghubungkan 2 buah Hub
  • Menghubungkan Switch dengan Hub
  • Menghubungkan Komputer dengan Router




0 comments:

ACCESS INFORMATION



Buka Semua | Tutup Semua

Sedang Perbaikan
Sedang Perbaikan
Silakan kirim pesan dan saran Anda,

Ahmad Sachowi Amin

Selamat Datang di Blog Saya, cybermatika.net.
Hobi saya adalah Belajar dan Belajar, entah yang penting bermanfaat untuk orang lain.Sharing adalah jalan saya, sharing dengan siapa saja yang penting memberi manfaat bagi saya.Ilmu adalah Cara saya, cara saya untuk belajar dan sharing tentang banyak hal.