1. Variable
• Untuk menyimpan suatu nilai, dan nilai yang ada padanya dapat diubah selama eksekusi berlangsung.
• Penamaan variable bersifat case sensitive (huruf besar dan huruf kecil dianggap berbeda).
• Harus dideklarasikan dahulu sebelum digunakan.
Contoh : Int atas, tinggi;
variable
tipe data
2. Konstanta
• Sebuah variable dengan tipe data tertentu dan memiliki nilai tipe data yang akan selalu tetap di dalam program.
Contoh : const phi: 3.14;
3. Tipe Data Sederhana pada C++
a. Tipe Int
Merupakan Bilangan Bulat dan tidak mengandung pecahan, seperti: ..-3,-2,-1,0,1,2,3
b. Real / Floating Point
Type data yang merupakan bilangan pecahan. Jenis data real/float ditulis dengan menggumakan titik (koma) decimal.
Misal: 0.32 4,35 -131.128
Type Real dapat juga ditulis dengan rumus :
M= Pecahan
R= Radix
E=Exponen
X= Hasil Bilangan
Misal : 3.2*10 pangkat -1= 0.32
4.35* 10 pankat 2= 435
c. Boolean atau Logical
Type data yang hanya mempunyai dua bentuk keluaran yang nilai True dan False ( Benar dan salah ) yang dinyatakan dengan 1 dan 0, sehingga satuan data yang terpakai cukup satu bit saja. Operator yang digunakan adalah : And, Or, Not,Xor.
d. Character
Type data yang terdiri dari aksara (symbol) yang meliputi digit numeric, character alfabet, dan special character. Untuk menuliskan tipe char, karakter perlu ditulis di dalam tanda petik tunggal(‘).
Contoh :
‘A’-karakter berupa huruf A
‘1’-karakter berupa angka 1
‘*’-karakter symbol *
f.String
Merupakan type data majemuk yang berbentuk dari kumpulan character sebanyak 256 (default) dengan jangkauan nilai 0 – 255. Kumpulan character yang digunakan untuk membentuk String dinamakan alphabet. Pemberian nilai string diapit dengan tanda petik ganda (“).
Bentuk umum penulisan tipe data ini adalah :
Tipe_data pengenal [panjang];
Pengenal = nama variable
Panjang = bilangan yang menunjukan jumlah karakter
Contoh : char nama[15];
g. Fungsi pada Operasi String
1. Strcpy( ) untuk menyalin nilai string.
2. Strcat( ) untuk menggabungkan nilai string.
3. Strcmp( ) untuk membandingkan 2 nilai string
4. Strlen( ) untuk mengetahui panjang nilai string.
5. Strchr( ) untuk mencari nilai karakter dalam string.
4. Operator Dalam Bahasa C++
Operator Dalam Bahasa C++
Operator Dalam Bahasa C++
Operator Dalam Bahasa C++
Operator Dalam Bahasa C++
Operator Dalam Bahasa C++
Operator Dalam Bahasa C++
5. Tipe Tersetruktur
Bermanfaat untuk mengelompokkan sejumlah data dengan tipe data yang berlainan.
Contoh :
struct data_pegawai
{
int nip;
char nama[30];
char alamat[40];
}
0 comments:
Posting Komentar